Ini Tempat Wisata Paling Seru DI Sidoarjo Yang Belum Anda Ketahui

Kota Sidoarjo yang terletak di sebelah kota Surabaya dan termasuk kota yang menjadi julukan Delta ini ternyata memiliki keanekaragaman wisata unik dan menarik yang pantas untuk dikunjungi. Jika sobat mencari tempat wisata di daerah Kota sidoarjo,tidak ada salahnya anda mengunjungi tempat-tempat berikut bersama keluarga,teman ataupun saudara. ini dia Tempat Wisata Yang Paling Seru Dan Unik Di Sidoarjo :

1. Pemandagan Wisata Lumpur Lapindo

Siapa yang tidak kenal dengan Lumpur Lapindo? yak memang sebagian besar orang mengetahui bahwa lumpur lapindo adalah bencana alam yang terjadi pada tahun 2006,akan tetapi lupur lapindo sekarang menjadi obyek wisata di dareah kecamatan tanggulangin yang mungkin bisa anda kunjungi.

2. Menikmati Pemancingan Delta Fishing


Delta Fishing adalah tempat pemancingan sekaligus tempat wisata yang sangat cocok untuk tempat liburan dan wisata,kenapa tidak? karena selain memancing,delta fishing juga menyediakan tempat outbond. Kolam pancing yang terletak di Desa Prasung Kecamatan Buduran ini jadi tempat wisata paling banyak dikungjungi di daerah sidoarjo,bahkan pengunjung delta fishing juga dari berbagai kota.

3. Melihat Keanekaragaman Museum Mpu Tantular


Salah satu Musuem peninggalam sejarah yang terletak di Jalan Raya Buduran ini memang sangat diminati pengunjung yang ingin berlibur di Kota Sidoarjo. Museum Mpu Tantular ini juga diminati banyak siswa TK/Smp untuk tour wilayah Sidoarjo. Terdapat banyak peninggalan pra sejarah,budaya Indonesia dan penemuan teori teori sejarah maupun fisika,tertarik? silahkan datang di Jalan Raya Kecamatan Buduran, Kota Sidoarjo.

2 Responses to "Ini Tempat Wisata Paling Seru DI Sidoarjo Yang Belum Anda Ketahui"

  1. Casinos Near Casinos & Casinos in Las Vegas, Nevada
    A map showing casinos 사천 출장마사지 and other 순천 출장안마 gaming facilities located near Casinos and Casinos, located in Las Vegas at 3131 South Las 김해 출장안마 Vegas Blvd, 동해 출장샵 in Nevada at 평택 출장샵

    ReplyDelete